Sebagian masyarakat Desa Sidowarno menekuni usaha desain bordir. Mulai ditekuni pada tahun 1984. Industri bordir berada di Dukuh Ngawen dan Kwogo, Desa Sidowarno, Wonosari, Klaten.
Dalam industri bordir ini dibagi dalam dua jenis yaitu bordir halus dan bordir
kasar. Untuk bordir halus biasanya diproduksi ketika ada pesanan, sedangkan
bordir kasar menyediakan stok. Pemasaran kerajinan bordir ini sudah sampai
Jakarta Kudus, Solo, Jogjakarta dan banyak dipesan oleh perancang busana.
Alat dan Bahan :
- Mote
- Benang
- Gunting
- Payet
- Pati Kanji
- Gem
- Kain Blaco
- Kain Bludru
- Jarum
- Papan
- Menyiapkan papan untuk menyulam dan membuat pola
- Membentangkan kain blaco di papan
- Membentangkan kain bludru di papan
- Menempel pola pada kain bludru dan digambar dengan pensil
- Menyulam sesuai pola
Tidak ada komentar:
Posting Komentar